Film ini menceritakan William memulai perjalanan untuk membuktikan ketidakbersalahan istrinya, Twyla. Di mana istrinya tersebut dituduh secara salah sebagai penyihir dan akan dihukum mati jika terbukti bersalah. William harus memburu penyihir yang sebenarnya, untuk menyelamatkan Twyla dari kematian.